Pengaruh Pelabuhan Rakyat Banggai Terhadap Kondisi Sosial Ekonomi Masyarakat Sekitar
DOI:
https://doi.org/10.35965/jups.v5i1.191Kata Kunci:
Influence, enhancement, SocioeconomicAbstrak
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Pelabuhan Rakyat Banggai terhadap kondisi sosial ekonomi masyarakat sekitar. Serta untuk memaksimalkan potensi Pelabuhan Rakyat Banggai dalam meningkatkan kondisi sosial ekonomi masyarakat sekitar.
Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dan kualitatif dengan desain penelitian menggunakan metode survei dengan pendekatan kuantitatif kualitatif. Data yang diperoleh selanjutnya dianalisis dengan menggunakan perhitungan tabulasi dan analisis swot.
Hasil yang diperoleh ialah keberadaan Pelabuhan Rakyat Banggai mempengaruhi kondisi sosial ekonomi masyarakat sekitar. Kemudian strategi peningkatan kondisi sosial ekonomi masyarakat sekitar menggunakan strategi SO.
Referensi
Bambang Triatmodjo. (1986). Perencanaan pelabuhan. Universitas Gadjah Mada. Indonesia
Bintarto, R. (1986). Urbanisasi dan permasalahannya. Ghalia. Indonesia.
Creswell, J. W. (2009). Research design: Pendekatan kuantitatif, kualitatif, dan mixed methods (Terj.). Pustaka Pelajar. Indonesia
Fernandes, E., Santos, P., & Costa, M. (2021). Port development and socioeconomic impacts in peripheral regions: A case study from Southeast Asia. Journal of Transport Geography, 93, 103045.
Kurniawan, M., Widodo, T., & Sugiyanto. (2020). The role of port infrastructure in enhancing regional economic development. Maritime Policy & Management, 47(8), 1054–1070.
Kusmayadi, D., & Sugiarto, E. (2000). Metodologi dalam bidang pariwisata. Gramedia Pustaka Utama.
Notoatmodjo, S. (2014). Ilmu perilaku Kesehatan. (pp. 23–28). Rineka Cipta.
Sugiyono. (2012). Metode penelitian pendidikan: Pendekatan kuantitatif, kualitatif dan R&D. Alfabeta. Indonesia
Zulkarnain, H., Nugroho, A., & Rahman, F. (2022). Port efficiency and the integration of maritime transportation systems in Eastern Indonesia. Case Studies on Transport Policy, 10(2), 789–798. Indonesia
##submission.downloads##
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2025 Candra Deswanto, Muhammad Fuad Aziz, Tri Budiharto

Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.